Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10



Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10 - Dapat dibilang kalau fitur taskbar merupakan salah satu fitur yang sangat berguna di sistem operasi Widnows. Sebab kita dapat menggunakannya untuk memanage aplikasi yang dijalankan di Sistem Operasi Widnows. Fungsi lain dari taskbar yaitu mempunyai kemampuan untuk menyematkan Shortcut yang kita mau supaya bisa diakses secara cepat dan mudah.
Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10

Dalam tutorial pada kesempatan ini, kami akan berbagi tutorial tentang cara untuk mengecilkan ukuran icon taskbar. Tujuan untuk memperkecil icon taskbar yaitu supaya ruang untuk menyematkan shortcut aplikasi lebih banyak.

Cara Mengecilkan Icon Taskbar di Windows 10

Langkah pertama anda klik kanan di bagian Taskbar, setelah itu pilihlah Properties. Dapat juga anda memilih lewat Settings (Tekan tombol Windows pada keyboard, tahan kemudian pilih I) – Setelah itu pilihlah PersonalizationTaskbar.
Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10

Setlah itu pada pilihan Use small taskbar buttons anda slide On.
Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10

Melalui cara seperti itu icon beserta tinggi taskbar akan berubah menjadi lebih kecil, selain itu search bar juga dihilangkan dengan menyisihkan hanya iconnya. Anda bisa mengembalikannya lagi ke keadaan awal dengan menggunakan cara yang sama pula.
Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10

Semoga penjelasan yang kami berikan tentang Cara Mengecilkan Icon Pada Taskbar Windows 10, bisa memberikan manfaat.